Sharing

MEMBAHARUI KOMITMEN
Hari ini, kami hadir di sini, bukan sekadar ucap dan mengumbar kata basa-basi. Bukan juga bualan atau hoac. Tetapi setiap tahap mesti dilewati dalam proses. Setiap proses merupakan rahmat yang ditanggapi dengan komitmen. Bukan sekadar berlutut dan berjanji, untuk...

OH…CORONA
Dunia sedang dilanda duka. Terhimpit oleh serangan covid 19 yang tersembunyi namun nyata. Tidak kelihatan namun ada. Tidak tampak namun berpengaruh besar. Hampir tidak ada yang tidak tahu tentang virus corona ini. Namanya disebut di mana-mana. Menjadi bahan...

DAPUR KASIH
Jumat 21 Februari 2020 tepatnya pkl. 10.00 WIB saya bersama para suster berangkat dari biara menuju Belinyu. Bus yang ditumpangi menjadi saksi kegembiraan kami dalam perjalanan. Suatu kegembiraan besar karena sejak tanggal 21-23 Februari kami akan melakukan kegiatan...

MENJADI TUA DAN MATI DALAM KESETIAAN DI USIA MUDA
Sudah biasa aku datang ke tempat ini. Sudah sangat lama aku tahu, kalau tempat ini , sebuah pemakaman kecil tempat para misionaris. Sesekali aku menyalakan lilin atau menaburkan kembang di setiap pusara ini. Namun lebih banyak kali , hanya lewat sambil lalu saja,...

MARIA BUNDA PENYEMBUH: TANPA OBAT
Aku mengenal seorang ibu yang setiap hari sebelum bekerja selalu mampir di gua Maria untuk berdoa. Seingatku, sudah lebih dari tiga tahun, pada jam yang sama, dengan semangat yang sama, dan berdoa singkat dalam waktu yang hampir sama. Yang menarik bagiku, ibu ini...

RINDU UNTUK KEMBALI
Saya baru sadar bahwa seringkali saya mengabaikan Tuhan. Padahal hati saya tahu dan merasakan bahwa Tuhan selalu rindu untuk bertemu dengan saya. Rasanya kecil sekali kerinduan saya untuk menjumpai-Nya. Lebih besar kerinduan-Nya untuk menghampiri dan menjamah...

SEPEKAN BERSAMA BAPA PENDIRI
“Bapa Vitus Bouma, berjalanlah bersama kami hari ini, Amen.” Inilah doa baru dalam hari-hari berahmat ini. Kami diundang oleh RP. Pankras Kraeng,SSCC Pastor pendamping retret tahunan tanggal 25 Juni – 2 Juli 2019 untuk mengucapkan doa singkat ini setiap hari sebelum...

CERMIN WAJAH TUHAN
Aku termangu di sebuah ruangan tamu yang sempit di sebuah biara pria. Tidak lama aku nongkrong di situ, cuma numpang duduk sebentar menunggu giliran masuk ruangan “pembersihan hati”. Kusapu pandangan ke seluruh ruangan. Sangat sederhana, tidak banyak...

KULMIT: MAKNA SEBUAH DERITA
Enam bulan lamanya aku bergulat dengan diriku sendiri. Seolah-olah syarafku memberontak dan menuntut agar aku memperhatikannya. Reaksi yang bukan main menyakitkan sehingga air mata pun mengalir tiada terbendungkan. Raga tak kuasa menahan sakit, bergerak saja susah,...

KULTIM : MAKIN TERGERAK UNTUK BERBAGI BERKAT
Salah satu hal yang menarik dalam hidup kita adalah saling berbagi. Kita semua senang menerima pemberian dari orang lain. Pemberian dapat berupa kado, waktu,nasihat, uang dan macam-macam. Singkatnya memberi berkat. Orang yang menerima pemberian, merasa senang,...

AKU ADA UNTUKMU
“Sudah sering aku tidak bisa tidur sepanjang malam. Badan lelah, penat, namun mata tidak terpejam. Serasa tidak ada beban pikiran. Tapi mengapa aku sulit tidur, bahkan tidak bisa tidur. Sepertinya tidak ada beban apa-apa dalam pikiran. Tapi aku juga merasa pikiranku...

KULMIT : AKU BEBAS
Rasa hatiku tidak menentu ketika untuk pertama kalinya melangkahkan kaki masuk sebuah gedung yang kokoh, dikelilingi tembok yang tinggi. Aku membayangkan bagaimana rasa hatiku ketika berjumpa dengan penghuni di dalam sana? Memang, sudah lama aku merindukan ingin...

MENGENALMU ADALAH KERINDUANKU
Baru-baru ini seorang anak muda menelpon dan bertanya padaku: “Apakah Suster pernah merasa rindu?” Sedikit kaget dengan pertanyaannya dan takut terjebak, aku balik bertanya: “ Maksudmu, apa? Dia menjawab: :”Rindu yang seperti kangen seseorang”. “Oh..kalau seperti...

PELINDUNGKU, YOSEF REDEMPTORIS CUSTOS
Hari ini aku bahagia. Bahagia sebab dapat merayakan Hari Raya Santo Yosef dalam suasana batin yang karib dengan Bapa Yosef. Hari ini beda dengan tahun-tahun sebelumnya ketika aku merayakan Pesta Bapa Yosef, sekadar sebagai pesta Gereja, Pesta pelindung Kongregasi....

KULMIT : PULANG
Beberapa waktu lalu bersama keponakanku yang berusia 10 tahun, kami berziarah dan mesti menginap semalam. Orang tuanya mengizinkannya agar dia belajar mandiri. Dia sangat antuasias dan menyiapkan sendiri perlengkapan dan keperluannya. Kami menunggu bus jemputan cukup...

KULMIT : MELAYANIMU ADALAH KEPUTUSANKU
Suatu waktu seorang sahabat muda bertanya padaku. “Apa perbedaan antara bekerja dan melayani? Aku ingin melayani tetapi juga bekerja. Kalau aku bekerja aku kuatir tidak bisa melayani? Bagaimana baiknya?” Aku balik bertanya padanya? “Apa dan siapa yang...

KULTIM : HIDUP DENGAN SERIBU ARTI
Aku tertegun , ketika membaca kalimat ini : “Hiduplah dengan seribu arti, sebab hidup kita sangat berarti”. Muncul pertanyaan dalam batinku. Seribu arti itu seperti apa, yang bagaimana? Untuk satu arti atau makna saja, tidak mudah apalagi untuk seribu arti. Aku...

KULTIM : SUDAH KUDOAKAN ENGKAU
Kita sudah terbiasa berdoa dan selalu berdoa bahkan hidup kita telah dipersembahkan sebagai sebuah doa kepada Allah. Ada banyak kisah kita alami seputar doa. Setiap hari, sepanjang hidup, kita selalu mengawali, mengisi dan mengakhiri hari dengan berdoa. Ada saat-saat...

DAMAI DALAM PEMELIHARAAN SANTO YOSEF
Santo Yosef bapa pemelihara Putera Allah, doakanlah kami merupakan sebuah seruan dalam Litani Santo Yosef. Seruan ini, menjadikan hatiku merasa damai dan tentram dalam pemeliharaan Bapa Yosef. Jika dibandingkan dengan Litani Santa Perawan Maria, Litani Santo Yosef...

KULMIT :MENGHARGAI WAKTU
Sudah hampir setengah tahun setiap malam saya belajar berguru dari sahabat kudus St.Faustina melalui kuliah lima menit “kulmit.” Akhir-akhir ini aku sangat tertarik dengan santa yang istimewa ini yang kehidupannya masih hangat terasa dalam abad XX ini dan...