PELINDUNGKU, YOSEF  REDEMPTORIS CUSTOS

PELINDUNGKU, YOSEF REDEMPTORIS CUSTOS

Hari ini aku bahagia. Bahagia sebab dapat merayakan Hari Raya Santo Yosef dalam suasana batin yang karib dengan Bapa Yosef.  Hari ini beda dengan tahun-tahun sebelumnya ketika aku merayakan Pesta Bapa Yosef, sekadar sebagai pesta Gereja, Pesta pelindung Kongregasi....
TELADAN PENGHARAPAN MISIONER

TELADAN PENGHARAPAN MISIONER

  Mgr.Vitus Bouma, SSCC : teladan pengharapan missioner dan pendiri KKS. Bagi Bouma, semuanya untuk misi. Bouma lahir untuk misi. Benih kecintaan terhadap karya misi tumbuh dan berkembang dalam keluarganya. Pilihan hidupnya jatuh pada Kongregasi SSCC sebagai...
IN OMNI FIDUCIA

IN OMNI FIDUCIA

IN OMNI FIDUCIA Menaruh segalanya atas iman kepercayaan kepada Tuhan merupakan moto kegembalaan Mgr. N.P.Gabriel van der Westen,SSCC. Moto indah,secemerlang jiwanya.Motonya mencerminkan kerinduan batinnya dan keyakinan imannya. Bagiku dia bagaikan seorang ibu yang...
KULMIT : PULANG

KULMIT : PULANG

Beberapa waktu lalu bersama keponakanku yang berusia 10 tahun, kami  berziarah dan mesti menginap semalam. Orang tuanya mengizinkannya agar dia belajar mandiri. Dia sangat antuasias dan menyiapkan sendiri perlengkapan dan keperluannya. Kami menunggu bus jemputan cukup...